Judul : Sebuah Kado Pernikahan
Penerjemah : Anam dan Ulya
Penerbit : -
Tahun : 2000
Review :
Sebuah Kado Pernikahan adalah sebuah kumpulan puisi yang merupakan terjemahan dan puisi-puisi cinta karya Jalaluddin ar-Rumi (seorang Sufi terkenal dari Persia). Kumpulan ini sengaja disusun dan diterjemahkan sebagai sebuah kado untuk pernikahan seorang sahabat.
Sengaja memang memilih Rumi sebagai sumber karena dalam puisi-puisi Rumi terungkap beragam keindahan cinta, meskipun Rumi lebih menekankan pada cinta ilahi, namun rasanya tidak terlalu salah juga ketika kumpulan puisi terjemahan ini dihadiahkan sebagai sebuah kado pernikahan.
0 komentar:
Posting Komentar