Rabu, Oktober 31

Fathul Bari; Penjelasan Hadits Shahih Bukhari



Hadits atau sunnah dalam agama Islam merupakan sumber hukum atau syariat yang kedua setelah Al Quran. Dalam hal ini fungsi sunnah adalah untuk menguatkan, menjelaskan apa yang ada di dalam Al Quran menerangkan hukum-hukum yang ada dalam Al Quran. Begitulah pentingnya hadits atau sunnah dalam Islam, sehingga kita sebagai umat Islam berkewajiban untuk mengetahui, mempelajari dan mendalaminya.
Untuk itu sangat penting kiranya upaya untuk menerjemahkan buku-buku hadist, khususnya buku-buku hadits yang telah diakui oleh para ulama akan keotentikannya dan keabsahannya. Buku “Fathul Bari – Penjelasan Kitab Shahih Al Bukhari” ini merupakan terjemahan dari buku “Fathul Bari Syarah Hadits Shahih Bukhari” karangan Al Imam Al Hafizh Ibnu Hajar Al Asqalani.
Download: Fathul Bari – Penjelasan Kitab Shahih Al Bukhari Jilid 1, Jilid 2, Jilid 3

Artikel Terkait:

1 komentar:

Salim mengatakan...

linknya mati pak

Posting Komentar

TwitterFacebookGoogle PlusLinkedInRSS FeedEmail

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost Coupons